murianetwork.com - Sebuah desa di Sulawesi Selatan peraih 300 besar ADWI 2023 ini memang sungguh istimewa.
Bagaimana tidak, desa yang hampir keseluruhan wilayahnya terdiri dari daerah persawahan, perkebunan dan kawasan hutan lindung ini menyuguhkan keindahan alam tiada tara.
Keindahan alam desa tersebutlah yang juga menjadi daya tarik pengunjung.
Desa tersebut juga telah memiliki berbagai destinasi berkonsep agrowisata.
Tentunya, banyak aktivitas menarik yang bisa dilakukan pengunjung saat berada di desa indah di Sulawesi Selatan ini.
Artikel Terkait
Sumsel Pacu Pariwisata dengan 200 Charming Events pada 2026
Merger BUMN Karya Ditargetkan Tuntas Desember 2025, Waskita-Wijaya Karya Masuk Skema Penggabungan
Premanisme dan Ormas Timbulkan Beban Biaya Investasi Hingga 40 Persen
7,5 Juta Mata Pencaharian Terancam, Pedagang Thrifting Serukan Legalisasi ke DPR