GORAJUARA – Menyambut Tahun Baru dengan hidangan istimewa adalah cara yang sempurna untuk merayakan momen bersejarah.
Salah satu pilihan yang bisa memanjakan lidah adalah Ayam Bakar Bumbu Rujak.
Dengan perpaduan cita rasa manis, asam, dan pedas, hidangan ini akan membawa kelezatan tersendiri ke meja perayaan tahun baru.
Berikut adalah resep lengkap untuk Ayam Bakar Bumbu Rujak yang praktis dan mudah dibuat di rumah.
Bahan-Bahan:
12 potong ayam broiler/ayam biasa
65 ml santan instan
4 lembar daun jeruk
2 ruas lengkuas geprek
2 buah sereh, geprek
Secukupnya air
Artikel Terkait
Waspada! Link Pendaftaran BSU 2026 Ternyata Hoaks, Kemnaker Tegaskan Belum Ada Kebijakan
Jerman Perketat Hukum untuk Hadang Gelombang Deepfake dan Pelecehan Digital
Patrick Kluivert Berpeluang Hadapi Belanda di Piala Dunia 2026
Miliaran Rupiah dan Logam Mulia Disita KPK dalam OTT Pegawai Pajak