"Kepergian mereka ke Israel dan bertemu langsung Presiden Israel benar-benar melukai hati rakyat Indonesia dan juga warga nahdiyin yang tegas posisinya dalam membela Palestina," lanjutnya.
Hilmi Firdausi yang juga merupakan warga NU mengaku kecewa sekali atas apa yang dilakukan 5 warga NU yang bertemu dengan Presiden Israel.
"Sebagai warga Nahdiyin kultural, saya, jamaah, dan seluruh santri saya mengecam keras aksi mereka berlima walau (katanya) mengatasnamakan pribadi. Ingat, Indonesia akan terus bersama Palestina sampai kapanpun," tandasnya
Sumber : jawapos
Artikel Terkait
Rupiah Melemah, Investor Asing Justru Borong Saham dan SRBI
Indro Warkop Prihatin: Pelaporan Pandji ke Polisi Dinilai Kemunduran Cara Berpikir
Ganjar Tegaskan PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD
Persija Siap Hantam Persib di GBLA, Perebutan Puncak Klasemen Taruhannya