Sebuah pesawat GA8 Airvan jatuh di areal persawahan Kampung Ceplik, Desa Kertawaluya, Karawang, Jumat (21/11) sore tadi. Insiden ini langsung menjadi sorotan.
Video yang beredar di media sosial dengan cepat menunjukkan momen pesawat itu tergeletak di sawah, dikerumuni oleh puluhan warga yang penasaran. Suasana lokasi kejadian tampak ramai namun cukup tertib.
Kepala Desa Kertawaluya, Arta, membenarkan kabar tersebut. Menurut informasi yang dia terima, pesawat tersebut sedang dalam perjalanan menuju Cirebon.
"Betul, kejadian sekitar jam tiga (15.00 WIB)," kata Arta ketika dikonfirmasi via telepon.
Artikel Terkait
Kiai Chaerul Saleh Ingatkan Umat: Jangan Lengah, Boikot dan Doa untuk Palestina Harus Terus Bergema
Residivis Motor Dibekuk Usai Beraksi Empat Kali Sehari dan Tembak Warga
Janji Motor Tak Ditepati, Anak Tusuk Ayah hingga Tewas di Bulukumba
Gen Halal Championship 2025 Cetak 45 Finalis, Bukti Gaya Hidup Halal Kian Digandrungi Pelajar