GORAJUARA – Bandung memiliki sejumlah jajanan pinggir jalan nikmat yang dapat dijumpai di sana.
Dari sekian banyaknya jajanan di Kota Bandung, terdapat kuliner sate yang mudah ditemukan di setiap penjuru.
Adapun jajanan yang dimaksud di Bandung tersebut adalah Sate Jando yang terbuat dari lemak sapi.
Baca Juga: Wisata Bandung: Ada Apa Saja di Tahura? Berikut ini Info Tiket dan Tempat yang Bisa Dieksplor
Dilansir dari YouTube Separuh Aku Lemak, Sate Jando memiliki rasa yang gurih juga kenyal, di mana kari sapinya pun sangat terasa.
Dalam satu tusuk sate terdapat dua lemak sapi yang lumer saat digigit.
Proses pemanggangan sate pun terbilang sangat sederhana, yakni langsung di area pinggir jalan.
Artikel Terkait
Pertamina Percepat Satgas Nataru, Antisipasi Guncangan Cuaca Ekstrem
Rafael Struick Soroti Peningkatan Garuda Muda Usai Tahan Imbang Mali
Maybank Bidik 200 Ribu Nasabah Kelas Menengah dalam Tiga Tahun
Bosch Investasi Rp484,5 Miliar Bangun Pabrik Modular Pertama di Cikarang, Target Operasi 2027