SUARAKARYA. ID: Seharusnya kolega di DPR bisa melibatkan partisipasi masyarakat secara maksimal guna menyerap aspirasi dari masyarakat terutama warga Betawi.
"Sebab, kekhususan Jakarta seharusnya tidak hanya berbicara mengenai Jakarta sebagai suatu wilayah ekonomi dan bisnis saja,' ujar Bang Dai, sapaan akrab Dailami Firdaus, Minggu (31/12/2023).
Secara pribadi Dailami sangat kecewa karena dalam konteks budayanya pun terlihat masih dalam tatanan formal, bisa dibilang hanya sebagai pelengkap saja.
Baca Juga: Anggota DPD RI Dailami Firdaus Gelar Kitanan dan Donor Darah Rangkaian Hajatan Betawi
" Seharusnya dalam kekhususannya Jakarta memiliki karakter yang menjadi poin dari pada suatu wilayah di mana kekhususannya yaitu adanya masyarakat Inti dan Lembaga Adat dan turut terlibat dalam kebijakan arah pembangunan dari pada Jakarta," ucapnya.
Suatu kewajaran bila masyarakat Betawi meminta hal tersebut, karena itu semua sesuai dengan Undang Undang dasar 1945 didalam Pasal 18B ayat (2) di mana “Negara mengakui dan menghormati kesatuan-kesatuan masyarakat hukum adat serta hak-hak tradisionalnya sepanjang masih hidup dan sesuai dengan perkembangan masyarakat dan prinsip Negara Kesatuan Republik Indonesia, yang diatur dalam undang-undang.
Artikel Terkait
Jokowi Pilih Forum Global di Singapura Saat Gugatan Ijazah Menggantung di PN Surakarta
Jimly Asshiddiqie Beberkan Praktik Ijazah Palsu yang Masih Jadi Penyakit Kronis Politik Indonesia
UGM Dinilai Gagal Tunjukkan Arsip Legalitas Ijazah Jokowi
KPU Solo Bantah Keras Isu Pemusnahan Berkas Pendaftaran Jokowi