Di Balik Banjir, Teror di Tenda Pengungsian: Pelecehan Seksual Ancam Perempuan Korban

- Rabu, 14 Januari 2026 | 12:50 WIB
Di Balik Banjir, Teror di Tenda Pengungsian: Pelecehan Seksual Ancam Perempuan Korban

Bencana banjir di Sumatera ternyata meninggalkan luka yang lebih dalam bagi banyak perempuan. Mereka selamat dari amukan air, namun di tempat seharusnya aman tenda pengungsian justru menghadapi teror baru: pelecehan seksual.

Fakta memilukan ini diungkap oleh Wakil Menteri PPPA, Veronica Tan. Menurutnya, laporan ini datang langsung dari komunitas perempuan yang turun ke lapangan.

Ujarnya dalam sebuah rapat koordinasi di Sumatera Barat, Selasa lalu. Rapat itu dihadiri sejumlah pejabat penting, mulai dari Mendagri, Kepala BNPB, hingga kepala daerah setempat.

Yang mengkhawatirkan, kejadian ini bukan cuma sekali. Menurut Veronica, insiden semacam ini kerap terjadi, terutama di dalam tenda-tenda pengungsian yang seharusnya menjadi tempat berlindung.

Pengawasan dan Pemisahan Jadi Kunci


Halaman:

Komentar