murianetwork.com - Yamaha baru saja meluncurkan motor skutik premium terbarunya, Yamaha Lexi LX 155 di awal tahun 2024.
Motor ini menjadi bagian dari keluarga Maxi Series dan telah resmi meramaikan pasar sepeda motor di Indonesia.
Lexi LX 155 menggantikan model sebelumnya, Lexi 125, yang telah dihentikan produksinya. Motor ini mengusung konsep "Simple but MAXi," menjawab kebutuhan konsumen akan motor kelas premium dengan performa maksimal dan karakter simpel serta praktis.
Lexi LX 155 dilengkapi dengan mesin terbaru berkapasitas 155 cc. Mesin Blue Core 155cc VVA generasi terbaru ini dirancang untuk mengurangi vibrasi dan gesekan, meningkatkan akselerasi, dan membuat performa motor lebih bertenaga serta responsif.
Keunggulan Lexi LX 155
Selain mesin yang bertenaga, Lexi LX 155 juga menawarkan berbagai keunggulan lain, seperti:
Artikel Terkait
IIMS 2026 Bakal Lebih Meriah, 180 Brand Ramaikan Kemayoran
AHM Buka Servis Gratis dan Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir-Longsor di Sumatera
Dari Bensin ke Listrik: Kisah Driver Ojol yang Hemat Rp 45 Ribu Sehari
Hyundai Creta Alpha Meluncur, Tampil Garang dengan Sentuhan Hitam Dominan