Dengan prestasinya, KLX 150 kemudian diakui sebagai raja motor trail (Dual purpose) di Indonesia.
Kawasaki KLX 150 hadir dalam tiga varian yang berbeda, yaitu KLX150, KLX 150 L, dan KLX 150 BF.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Villa Terbaik di Tabanan, Cukup Booking 1 Saja, Bisa Borong Keluarga Besar Sekaligus
Harganya berkisar mulai dari Rp 30,7 juta untuk tipe KLX 150 standar.
Hingga Rp 31,4 juta untuk tipe KLX150BF Special Edition Extreme, dan KLX 150 L.
Tersedia delapan pilihan warna untuk ketiga varian dasar ini, dengan varian KLX150BF menawarkan opsi terbanyak.
Bagi para penggemar tampilan dasar yang menarik, bisa memilih tipe tersebut.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Penjualan Mobil Hybrid Anjlok 23% di Tengah Kebangkitan Pasar Otomotif Nasional
Honda Super One Mulai Tes Jalan di Indonesia, Kapan Launchingnya?
Honda Culture Indonesia Vol. 2 2025: Event Gaya Hidup & Komunitas Honda Terbesar
Gran Max Pick Up Jadi Mobil Terlaris Daihatsu Oktober 2025, Geser Dominasi Sigra