All New Honda PCX, Skutik Futuristik yang Siap Mengguncang Pasar Otomotif Indonesia

- Rabu, 17 Januari 2024 | 09:01 WIB
All New Honda PCX, Skutik Futuristik yang Siap Mengguncang Pasar Otomotif Indonesia

All new Honda PCX diharapkan hadir dengan performa yang lebih bertenaga.

Memancarkan kegagahan melalui mesin SOHC berkapasitas 160 cc 4 katup yang berpendingin cairan.

Dukungan teknologi ESP plus akan memberikan efisiensi bahan bakar yang lebih baik.

memberikan pengalaman berkendara yang lebih menyenangkan.

Baca Juga: Motor Yamaha Mio Terbaru, Elegan dan Retro dengan Sentuhan Modern, Harganya Cuma Segini Saja

2. Desain Futuristik dan Modern

Skutik andalan Honda ini akan menampilkan desain futuristik dan modern yang mampu memukau siapa saja yang melihatnya.

Lampu LED dan lampu DRL (Daytime Running Light) akan memberikan tampilan lebih agresif dan modern.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com


Halaman:

Komentar