SEMARANG, murianetwork.com - Pengurus PBVSI Kota Semarang 2023-2027, baru saja dilantik dan Iswar Aminuddin menjadi Ketua Umum.
Ya, keberhasilan menyandingkan emas bola voli indoor Porprov Jateng XVI 2023 lalu, menjadi motivasi bagi Pengkot Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Semarang untuk meningkatkan pembinaan.
Hal ini untuk menjaga prestasi tersebut pada ajang yang sama di Semarang Raya 2026 mendatang.
Selain itu, prestasi bola voli pantai juga menjadi perhatian.
''Banyak pekerjaan rumah yang harus segera diselesaikan ke depan."
"Mempertahankan prestasi saat porprov lalu pastinya punya tantangan tersendiri."
"Tapi, saya yakin dengan bersama para senior bola voli Kota Semarang, keinginan ini bisa terwujud."
Artikel Terkait
Jonatan Christie Akui Keunggulan Kunlavut Usai Tumbang di Semifinal Malaysia Open
Drama 10 Gol di Etihad, Dua Bunuh Diri Perparah Pesta City
Baturina Selamatkan Como dari Kekalahan di Detik Akhir
LavAni Hajar Garuda Jaya, Dominasi Penuh di GOR Ahmad Yani