MURIANETWORK.COM - Rapat dengar pendapat (RDP) di Komisi IV DPR RI bersama dengan Kementerian Pertanian berlangsung memanas.
Rapat panas tersebut terekam dalam siaran Youtube Tv Parlemen pada Rabu (12/3/2025).
Dalam rapat yang dipimpin oleh Siti Hediyati Hariyadi atau kerap disapa Titiek Soeharto itu, seorang anggota DPR RI Komisi IV Slamet membuat Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman naik pitam.
Pasalnya Slamet menuding program Kementerian Pertanian sebagai abal-abal.
Mendengar programnya dituduh sebagai abal-abal, pejabat asal Makassar itu kemudian naik pitam.
Artikel Terkait
Akreditasi Tinggi, Layanan Sepi: Ilusi Mutu Perpustakaan yang Tersandera Angka
Swasembada Pangan: Dari Target Ambisius Menjadi Kenyataan yang Terukur
Brimob Tembak Warga di Tambang Ilegal Bombana, Empat Personel Diperiksa Propam
Iran Padamkan Internet, Tuding AS dan Israel Picu Kerusuhan dari Aksi Damai