Kondisi ini menjadi ujian bagi pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam merealisasikan janji kampanye untuk menciptakan lapangan pekerjaan bagi jutaan rakyat.
Diperlukan langkah nyata dan kolaborasi antara pemerintah, sektor swasta, dan masyarakat untuk memastikan para pekerja yang terdampak mendapatkan pekerjaan baru yang layak dan sesuai dengan keterampilan mereka.
"Pemerintah mesti buktikan, apa yang dilakukan hari ini, mulai makan bergizi gratis hingga efesiensi bisa ciptakan lapangan pekerjaan buat jutaan rakyat. Sesuai janji Pilpres," pungkas Adi
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Nha Trang Berubah Jadi Lautan, 41 Nyawa Melayang Akibat Banjir Dahsyat
Video Pengeroyolan Siswa di Losarang Diklaim Sekolah Hanya Kelewat Batas
21 Tahun Jadi Budak di Negeri Jiran, Tangis Ibu Ini Pecah Saat Jumpa Virtual dengan Cucu
41 Dapur MBG di Bawah Kendali Putri Wakil DPRD Sulsel, Muncul Tanda Tanya