murianetwork.com – Baru-baru ini, nama Fransiskus Xaverius (FX) Yapan tengah menjadi buah bibir di kalangan masyarakat.
Hal ini karena viralnya berita atas ajudan dari FX. Yapan yang disebut-sebut menganiaya sopir truk.
Video kekerasan yang diduga dilakukan oleh ajudan FX. Yapan tersebut telah tersebar di media sosial dan salah satunya akun TikTok.
Dalam video dilansir murianetwork.com dari akun TikTok @ARMELIA, terlihat bahwa sopir truk tersebut berhenti di ruas jalan.
Artikel Terkait
BNPB Kosongkan Besuk Kobokan, Jalur Lahar Semeru Kembali Mengamuk
Nasib Pilu Dua Pemancing di Pantai Ciemas Berakhir di Ruang Visum
Gempa Dangkal Guncang Bandung, Enam Kali Getaran Terasa hingga Dini Hari
BGN Beberkan Fakta di Balik 41 Dapur Gratis Anak Politikus