Kinerja Prabowo sebagai Menteri Pertahanan (Menhan) memang tidak perlu diragukan lagi.
Baca Juga: Kuatkan Soliditas Nasional dan Kesejahteraan Rakyat, Prabowo Sosok Pemimpin Tepat
Semasa menjabat sebagai Menhan di kabinet pemerintahan Presiden Jokowi, sudah banyak prestasi yang ditorehkan Prabowo.
Saat menjabat sebagai Menhan, Prabowo melakukan lawatan dan menandatangani kerja sama ke berbagai negara dalam rangka memperkuat pertahanan dan keamanan negara. Seperti di antaranya Prancis dan Amerika Serikat.
Selain melakukan kerja sama dengan negara-negara lain, Prabowo juga mempunyai andil untuk mengembangkan sumber daya manusia di bidang pertahanan.
Baca Juga: Fokus Sempurnakan Program Pro Rakyat Jokowi, Prabowo-Gibran Pemimpin Ideal 2024
Hasilnya yaitu Kementerian Pertahanan telah berhasil memiliki Komponen Cadangan (Komcad) sebanyak 8.577 orang untuk memperkuat matra darat, laut dan udara.
Oleh karena itu, Subiran menegaskan, kerja nyata Prabowo di bidang pertahanan dan keamanan negara tidak bisa langsung dinilai oleh Ganjar Pranowo maupun Anies Baswedan dalam debat beberapa waktu lalu.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: unews.id
Artikel Terkait
Blangkejeren-Kutacane Dibuka, Namun Jalan Masih Penuh Rintangan
Gus Ipul: Santunan Korban Jiwa Bencana Sumatera Mulai Disalurkan
Rocky Gerung Muncul di Rakernas PDIP, Dampingi Elite Partai di Ancol
Pertemuan Rahasia Eggi dan Jokowi: Pelukan yang Memicu Badai Tanya