Dalam penjajakan kerja sama tersebut, Airlangga berdiskusi dengan Wakil CEO Rosatom (Perusahaan Nuklir Negara Rusia), Kirill Komarov.
Pada Selasa (11/6/2024), Airlangga juga mengadakan pertemuan dengan Medvedev. Kedua pejabat itu membahas hubungan perdagangan dan ekonomi, energi, pembuatan mobil, pertanian, pariwisata, serta topik-topik lainnya.
Sumber: inilah
Artikel Terkait
Trump Klaim Hanya Moralitas Pribadi yang Bisa Menghentikannya
China Batasi Drama CEO Jatuh Cinta ke Si Miskin, Sebut Sebar Harapan Palsu
Indonesia Khawatir, Langkah Trump Cabut Diri dari 66 Organisasi Internasional Dinilai Ancam Stabilitas Global
Iran Siagakan 400 Unit Tempur, Waspadai Serangan AS-Israel di Tengah Gejolak Dalam Negeri