Pontianak, murianetwork.com - Antusiasme ribuan warga Pontianak menyambut capres nomor urut 2, Prabowo Subianto tidak terbendung kendati hujan mengguyur wilayah Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Sabtu (20/1).
Melihat situasi tersebut, Prabowo pun ikut bersemangat saat memberikan pemaparan terkait banyak hal kepada warga yang hadir.
Ia mengaku bersyukur, dan menyampaikan rasa terima kasihnya kepada masyarakat Pontianak.
Baca Juga: Soroti Nasib Petani Nelayan, Prabowo: Hidup Mereka Harus Sejahtera
"Kalau kalian masih semangat, saya lebih semangat lagi," kata Prabowo dalam acara 'Konsolidasi dan Silaturahmi Relawan Kalimantan Maju untuk Ibu Kota Nusantara'.
Artikel Terkait
Latihan Militer Tiga Negara di Afrika Selatan: Sinyal di Tengah Gejolak Global
Trump Klaim Hanya Moralitas Pribadi yang Bisa Menghentikannya
China Batasi Drama CEO Jatuh Cinta ke Si Miskin, Sebut Sebar Harapan Palsu
Indonesia Khawatir, Langkah Trump Cabut Diri dari 66 Organisasi Internasional Dinilai Ancam Stabilitas Global