Setelah diguyur hujan, cuaca kemudian berangsur cerah. Prabowo pun salut kepada warga, terutama ibu-ibu yang tetap berdiri pada barisan depan.
"Terima kasih semangatmu, terutaman emak-emak, luar biasa. Emak-emak berdiri di panas terik, luar biasa. Kalau hujan tidak bergerak, kalau panas tidak bergerak, luar biasa," ucap Prabowo disambut suara riuh masyarakat.
Kedatangan Prabowo di Kalimantan Barat, dalam rangka silahturahmi kepada masyarakat pendukungnya jelang Pilpres 2024.
Sebelum menyapa warga di Qubu Resort, Kubu Raya, Prabowo bertemu ribuan warga suku Dayak yang tergabung dalam Pasukan Merah Tariu Borneo Bangkule Rajakng (TBBR). ***
Editor Achmad Saichu
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: koranmemo.com
Artikel Terkait
Latihan Militer Tiga Negara di Afrika Selatan: Sinyal di Tengah Gejolak Global
Trump Klaim Hanya Moralitas Pribadi yang Bisa Menghentikannya
China Batasi Drama CEO Jatuh Cinta ke Si Miskin, Sebut Sebar Harapan Palsu
Indonesia Khawatir, Langkah Trump Cabut Diri dari 66 Organisasi Internasional Dinilai Ancam Stabilitas Global