Netizen kembali dibuat bertanya-tanya terhadap pasangan mantan suami istri tersebut lantaran Ahmad Dhani dan Maia Estianty sama-sama memposting foto jadulnya.
Dikutip MalangNetwork.com dari postingan Instagram @ahmaddhaniofficial, 27 Desember 2023,vokalis Dewa 19 ini menggunggah foto Dhani muda yang mengenakan pakaian formal.
Foto lawas dengan caption "Foto tahun 1998" tersebut dibubuhi informasi bahwa ia adalah Calon anggota DPR RI 2024-2029 melalui Dapil Surabaya-Sidoarjo.
Sementara di hari yang sama, disusul Maia Estianty juga pamerkan kenangan jadulnya bersama keluarga.
Foto jadul tersebut memperlihatkan Maia dengan 5 saudara kandungnya dan sang ayah.
Baca Juga: Tebak-tebakan: Yang Bisa Mengeluarkan Suara dengan Keras? Klue dan Jawabannya Rancu Banget!
Mantan istri Dhani ini mengunggah foto jadulnya tahun 1992 yang dituliskannya di caption.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: malang.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Dewi Perssik Berang, Akan Jerakan Penyebar Hoaks Pengusiran Irish Bella
Makna Tersembunyi di Balik Lirik Psycho Milik BABYMONSTER
Sarwendah Buka Suara: Tidak Pernah Ada Halangan untuk Ruben Bertemu Anak
Ajakan Rujuk Fahmi Bo Ditolak Halus, Nita Minta Waktu Libatkan Anak