SIM Keliling Surabaya Hari Ini, Kamis 30 Oktober 2025: Lokasi, Jadwal, dan Syarat
Bagi warga Surabaya yang ingin memperpanjang SIM, Sat Lantas Polrestabes Surabaya kembali menghadirkan layanan SIM Keliling di dua titik strategis pada hari ini, Kamis 30 Oktober 2025.
Lokasi SIM Keliling Surabaya Hari Ini
Berikut adalah daftar lokasi SIM Keliling di Surabaya yang bisa Anda kunjungi:
- Depan GOR Lakarsantri
- Parkiran SWK Jambangan
Jadwal Layanan SIM Keliling
Pelayanan dibuka dari pukul 08.00 hingga 11.00 WIB di kedua lokasi tersebut. Disarankan untuk datang lebih awal guna menghindari antrean panjang.
Artikel Terkait
Residivis Spesialis Bobol Rumah Lewat Atap Diciduk Polresta Padang, 8 TKP Terungkap
Puncak Musim Hujan 2025-2026: BMKG Prediksi November hingga Februari, Ini Daftar Wilayah Terdampak
Pertamina Pastikan Pertalite Bebas Kontaminasi, Ini Hasil Uji Lab Lemigas
Onadio Leonardo Ditangkap Polisi: Hasil Tes Urine Positif Ganja dan Ekstasi