murianetwork.com - Indonesia bersiap mengoperasikan pabrik baterai mobil listrik pertamanya.
Keberadaan pabrik baterai ini merupakan bagian dari pembangunan ekosistem besar kendaraan listrik (EV) yang selama ini digaungkan pemerintah.
Diharapkan, nantinya Indonesia bisa masuk ke rantai pasok global kendaraan listrik.
Pabrik baterai tersebut dijadwalkan mulai berproduksi pada Maret 2024.
Selain menjadi yang pertama di Indonesia, pabrik baterai mobil listrik ini juga menjadi yang pertama dan terbesar di Asia Tenggara.
Kapasitas produksinya mencapai 30 juta baterai sel.
Artikel Terkait
Prabowo Resmikan Kilang Balikpapan Senin Ini, Investasi Rp 123 Triliun untuk Hentikan Impor BBM
Dari Truk Dakar hingga Motor Listrik: Wajah Otomotif yang Terus Berubah
Harga Pertamax dan Dexlite Turun, Pertalite Tetap Bertahan
Di Balik Pesona Danau Batur, Ancaman Racun Diam-Diam Mengintai