Tifatul Sembiring: Jangan Baperan, Kasus Pandji Tak Perlu Dibawa ke Hukum

- Minggu, 18 Januari 2026 | 09:50 WIB
Tifatul Sembiring: Jangan Baperan, Kasus Pandji Tak Perlu Dibawa ke Hukum

jelasnya lebih lanjut.

Memang, perbedaan gaya komunikasi antar generasi itu hal yang alamiah. Generasi muda punya caranya sendiri untuk bertanya dan mengkritik. Mereka ingin tahu, ke mana bangsa ini akan dibawa. Gaya bicara mereka mungkin terdengar blak-blakan, tapi itu wajar. Mereka adalah generasi penerus, yang kelak akan menggantikan yang tua.

Karena itulah, Tifatul mengingatkan agar masyarakat tak gampang tersinggung. Jangan sampai setiap perbedaan pendapat langsung dibawa ke ranah hukum. Ia menutup pernyataannya dengan nada yang cukup gamblang.

pungkasnya.


Halaman:

Komentar