2006, Daihatsu Xenia 1000cc mendapat update dimana mesinnya menggunakan VVTi, dan tenaganya cukup meningkat menjadi 62 hp @5,600 rpm dan torsi 90 nm @3,600 rpm.
Untuk Daihatsu Xenia 1000cc type Mi miliki fitur sangat standar. Tidak terdapat power steering, central lock ataupun power window, headunit yang bisa memutar kaset dan radio dengan velg kaleng.
Tipe Li, sudah mendapatkan velg alloy, power steering, central lock, power window, headunit yang bisa memutar VCD serta radio, alarm remote dan grill dilapis chrome.
Di 2011, ada perubahan dimana tipe Mi dan Li berganti nama menjadi D dan M.
Untuk mesin, sama seperti terakhir kali update dan pada 2016 akhirnya Daihatsu Xenia 1000cc berhenti produksi sebab digantikan posisinya oleh Daihatsu Sigra.
Apa Yang Harus Diperhatikan?
Daihatsu Xenia 1000cc sendiri masih menggunakan sistem timing belt pada mesinnya,
Tidak seperti saudara yang lain, dimana sudah menggunakan sistem timing chain pada mesin.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: dio-tv.com
Artikel Terkait
Hyundai Creta Alpha Meluncur, Tampil Garang dengan Sentuhan Hitam Dominan
Pasar Otomotif Indonesia 2026: Gelombang Baru Merek Premium dan Listrik Siap Serbu
Geliat Otomotif 2026: Gelombang Mobil Listrik dan Hybrid Siap Serbu Pasar Indonesia
Geely Pacu Ambisi, Targetkan Jual 3,45 Juta Unit di 2026 Usai Cetak Rekor