BondowosoNetwork.com - Pasar otomotif lagi-lagi kehadiran motor baru dengan tampilan yang memukau.
Memperkenalkan motor baru 2024 yang menggunakan mesin 2 silinder yakni berlabel Sym Maxsym TL 500.
Selain menggunakan mesin 2 silinder, pada Sym Maxsym TL 500 juga mengadopsi 2 lubang knalpot.
Sehingga Sym Maxsym TL 500 disebut sebagai salah satu matic yang mengeluarkan suara merdu.
Lantas, bagaimana urusan spesifikasi dan fiturnya?
Artikel Terkait
Hyundai Creta Alpha Meluncur, Tampil Garang dengan Sentuhan Hitam Dominan
Pasar Otomotif Indonesia 2026: Gelombang Baru Merek Premium dan Listrik Siap Serbu
Geliat Otomotif 2026: Gelombang Mobil Listrik dan Hybrid Siap Serbu Pasar Indonesia
Geely Pacu Ambisi, Targetkan Jual 3,45 Juta Unit di 2026 Usai Cetak Rekor