Jonatan Christie Mundur dari Indonesia Masters, Dengarkan Tubuh Lebih Penting

- Selasa, 20 Januari 2026 | 10:48 WIB
Jonatan Christie Mundur dari Indonesia Masters, Dengarkan Tubuh Lebih Penting

Jonatan Christie Batal Tampil di Indonesia Masters

Kabar mengejutkan datang dari Jonatan Christie. Pebulu tangkis andalan Indonesia itu memutuskan untuk mundur dari Indonesia Masters 2026. Padahal, turnamen ini digelar di tanah airnya sendiri. Bagi Jojo sapaan akrabnya keputusan ini jelas tak mudah.

“Keputusan yang sangat berat untuk diambil,” ujarnya lewat rilis PBSI.

“Bagaimanapun juga, bermain di rumah sendiri adalah sebuah kebanggaan. Bisa ditonton keluarga dan fans secara langsung.”

Namun begitu, pilihan itu harus diambil. Sebelumnya, ia tampil solid dengan melaju sampai final India Open dan semifinal Malaysia Open. Dua turnamen berintensitas tinggi itu ternyata menguras tenaga dan pikiran.


Halaman:

Komentar