murianetwork.com - Pemilu 2024 akan berlangsung kurang dari 2 bulan lagi dengan setiap kontestan semakin gencar melakukan kegiatan kampanye.
Pada pemilu 2024 nanti masyarakat akan memilih anggota DPRD Kota/Kabupaten, DPRD Provinsi, DPR RI, DPD RI, serta Presiden-Wakil Presiden.
Meski melibatkan 6 kontestasi, pasangan Presiden dan Wakil Presiden menjadi yang paling banyak mendapat perhatian publik melalui berbagai media.
Baca Juga: Menteri Luar Negeri Rusia Sebut BRICS Akan Punya Anggota Baru di 2024
Ketiga pasangan capres-cawapres hingga saat ini telah melakukan 2 kali debat, 1x debat capres dan 1 x debat cawapres.
Tim sukses dari ketiga pasangan tersebut pun secara rutin membagikan pandangan mereka di berbagai media terkait isu terkini ataupun pandangan terhadap program mereka dibandingkan dengan pasangan lain.
Artikel Terkait
Mahasiswa Gugat UU MD3, Minta Rakyat Bisa Copat Wakil di DPR
Perseteruan Berdarah Pengamen Ondel-ondel Vs Ukulele di Koja
Kegelisahan di Lereng Semeru: Aktivitas Kembali Bergeliat di Bawah Bayang Awan Panas
Guguran Lahar Semeru Telan Puluhan Rumah, Evakuasi Terhambat Listrik dan Gelap