BANDUNG, murianetwork.com - Selain Puncak Bogor, kawasan Pantai Pangandaran diperkirakan jadi tempat konsentrasi paling massif dibanding pusat keramaian lainnya di Jabar.
"Pada libur Natal lalu, memang padat, tapi kemungkinan puncak kepadatan di Pangandaran pada Tahun Baru," tandas Penjabat Gubernur Jabar, Bey Machmudin di Bandung, Rabu (27/12/2023).
Karena itu, tak menutup kemungkinan, akses jalan menuju objek wisata andalan Jabar itu bakal dilanda kemacetan.
Bey pun meminta masyarakat mengantisipasinya.
Dia mencontohkan kepadatan parah yang terjadi di jalur tengah selama masa liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024.
Jalur utara favorit pelancong antara Lembang-Ciater harus ditempuh hingga 5-6 jam.
Artikel Terkait
Warkop di Bundaran HI Ditegur, Meja Kursi di Trotoar Harus Minggir
Pertemuan Solo: Tersangka Kasus Ijazah Jokowi Bertamu, Koalisi Penggugat Retak
Pak Ogah di Pesing Diamankan Polisi Usai Aksi Kekerasan Viral
Gus Yaqut Ditahan KPK, Kuota Haji Tambahan Picu Dugaan Korupsi Triliunan