✍🏻 Ustadz Ispiraini Bin Hamdan
Begini Pesan Nabi Saat Hadapi Begal atau Jambret
Nah, ini penting banget. Kalau misalnya kita lagi dijalan, terus tiba-tiba ada begal atau jambret yang mau ambil harta kita, apa yang harus dilakukan? Menurut ajaran Nabi, jawabannya jelas: lawan. Jangan cuma diam dan menyerahkan begitu saja apa yang kita punya pada mereka.
Memang sih, timbul pertanyaan. Gimana kalau kita melawan terus malah celaka? Nggak usah khawatir. Dalam situasi seperti itu, jika kita gugur karena membela hak kita, maka janji Allah adalah surga. Itu ganjarannya.
Artikel Terkait
Rezeki Haram Rp81 Miliar di Kemnaker: Uang Pekerja Dibagi-bagi Pejabat
Gading Serpong Digerebek, Sindikat Love Scam Pakai AI dan Model Asing Terbongkar
Dokter Gadungan dan 48 Transfer dalam Sehari: Kisah Pilu Via, Korban Love Scam Rp220 Juta
FPI Desak Pemerintah Tolak Rencana Trump Soal Gaza, Khawatir Legitimasi Penjajahan