ujarnya lagi.
Lalu, di mana saja tempat rawan itu? Sigit menyebutkan daftarnya, dan sebenarnya tak terlalu mengejutkan. Lokasi kejadian tersebar di jalanan umum yang sepi, permukiman penduduk, hingga kawasan pertokoan. Tak cuma itu, tempat seperti persawahan, perairan, area parkir, dan SPBU juga masuk dalam radar.
“Lokasi-lokasi rawan ada di jalanan umum, rumah, pertokoan, persawahan, perairan, tempat parkir, SPBU, dan seterusnya,”
tutur Sigit menjelaskan.
Intinya, kejahatan model begini bisa terjadi di mana saja. Masyarakat diharap tetap waspada, terutama saat beraktivitas di luar rumah pada malam hari.
Artikel Terkait
Prasetyo Hadi Buka Suara soal Nasib 28 Perusahaan di Kawasan Hutan
Kapolri Klaim Operasi Narkoba Selamatkan 1,79 Miliar Jiwa
Ega Terseret Arus Ciliwung, Ditemukan 12 Kilometer dari Lokasi Kejadian
Kisah Hogi Minaya: Mengejar Penjambret, Berujung Jerat Hukum