MURIANETWORK.COM -Israel melancarkan serangan udara di Jalur Gaza saat Hari Raya Iduladha, Jumat 6 Juni 2025 waktu setempat, yang menewaskan sedikitnya 38 orang.
Mengutip AFP, Sabtu 7 Juni 2025, pejabat badan pertahanan sipil Gaza, Mohammed al-Mughayyir, menyampaikan bahwa serangan dimulai sejak pagi hari dan menyasar sejumlah wilayah.
Dari total korban tewas, 11 orang di antaranya meninggal dunia dalam serangan yang menghantam kawasan Jabalia.
Perayaan Iduladha di Jalur Gaza ini berubah menjadi duka mendalam yang dirasakan seorang warga Gaza, Suad al-Qarra. Ia kehilangan putranya dalam serangan yang terjadi di hari suci tersebut.
Artikel Terkait
Ghazala Hashmi: Sejarah Tercipta, Letnan Gubernur Muslim Pertama di AS dari Virginia
Bahasa Indonesia Resmi Jadi Bahasa Kerja UNESCO: Sejarah Baru Diplomasi di Sidang Umum ke-43
Netanyahu Dituding Gunakan Retorika Holocaust untuk Alat Propaganda, Picu Gelombang Penyangkalan Baru
Prabowo Subianto Puji Kekuatan K-Pop & Kerja Sama Indonesia-Korsel di KTT APEC 2025