5 Rekomendasi Dokumenter Serial Killer di Netflix, Bikin Mindblowing!

- Selasa, 16 Januari 2024 | 17:01 WIB
5 Rekomendasi Dokumenter Serial Killer di Netflix, Bikin Mindblowing!

HIBURAN, murianetwork.com –  Berikut ini merupakan 5 rekomendasi film dokumenter serial killer di Netflix, yang bisa kamu ketahui.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Cafe Aesthetic untuk Nongkrong dan Ngedate di Kota Magelang

1. Night Stalker: The Hunt For a Serial Killer

Serial dokumenter kejahatan pembunuhan dan pemerkosaan yang dirilis pada tahun 2021 di platform streaming Netflix.

Serial dokumenter ini menceritakan sepak terjang Richard Ramirez, seorang pembunuh berantai dan pemerkosa yang narsistik dan menakutkan di Selatan California pada pertengahan tahun 1980-an.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game yang Cocok Untuk Temani Waktu Liburan


Halaman:

Komentar