“Status aku kan istri sah. Dia ngapa-ngapain di luar kan aku tetap wajib melayani dia. Maksudnya, aku enggak mau sampai kena penyakit dari keputusan dia jajan di luar,”
tambahnya dengan nada prihatin.
Di sisi lain, meski diancam, Mawa bersikukuh dengan pendiriannya. Dia menolak tegas keinginan Fahmi untuk berpoligami. Menurut penilaiannya, suaminya itu tidak punya alasan kuat secara agama untuk mengambil istri kedua.
“Enggak mau! Saya tidak mau dipoligami. Tidak ada alasan kuat untuk dia melakukan itu dan saya menerima keinginan dia,”
ungkap ibu satu anak itu dengan tegas.
Artikel Terkait
Inara Rusli Ungkap Rasa Mual Dengar Pernyataan Cinta Insanul Fahmi
Pandji Pragiwaksono Berurusan dengan Hukum, Konten Mens Rea Dituduh Penistaan
Ressa Rizky Rossano Gugat Denada di PN Banyuwangi, Klaim Anak Kandung dan Tuntut Miliaran
KPK Amankan Pegawai Pajak Jakarta Utara dalam OTT Malam Jumat