murianetwork.com - Film yang mengangkat cerita Line Webtoon berjudul "Pasutri Gaje" menjadi sorotan.
Pasalnya, webtoon tersebut sangat populer dan sudah dibaca oleh 800 Juta orang.
Cerita yang membahas seputar pasangan suami istri yang berprofesi sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Baca Juga: Tampil Cantik Selama Kehamilan, Panduan Dokter untuk Ibu Hamil yang Bijak
Keseruan dan kelucuan tersebut menjadi nilai plus cerita tersebut.
Penggambaran tokoh dalam cerita tersebut sangat menyenangkan dan penuh komedi.
Kesuksesan cerita webtoon tersebut mendorong Falcon Pictures untuk menggarap cerita tersebut.
Artikel Terkait
Inara Rusli Ungkap Rasa Mual Dengar Pernyataan Cinta Insanul Fahmi
Pandji Pragiwaksono Berurusan dengan Hukum, Konten Mens Rea Dituduh Penistaan
Ressa Rizky Rossano Gugat Denada di PN Banyuwangi, Klaim Anak Kandung dan Tuntut Miliaran
KPK Amankan Pegawai Pajak Jakarta Utara dalam OTT Malam Jumat