Demam dan Batuk? Bukan Selalu Flu, Ini Bedanya dengan Selesma

- Selasa, 06 Januari 2026 | 10:54 WIB
Demam dan Batuk? Bukan Selalu Flu, Ini Bedanya dengan Selesma

"Kalau yang influenza itu dia bisa berat, bisa sampai demam tinggi, bisa sampai sakit kepala, sakit otot, bahkan bisa sampai terkena radang paru yang disebut dengan pneumonia,"

jelas dr. Nastiti.

Jadi, apa yang kerap disebut orang sebagai "flu berat" itu kemungkinan besar memang influenza beneran. Sementara selesma, seperti yang juga umum diiklankan di obat-obatan, memang lebih ringan.

"Kalau selesma, biasanya ringan-ringan saja, jarang sampai demam, sakit kepala, menggigil, atau sampai radang paru akut,"

tutupnya. Intinya, tak semua yang bergejala mirip flu adalah influenza. Memahami perbedaannya bisa membantu kita mengambil langkah penanganan yang lebih tepat.


Halaman:

Komentar