GORAJUARA – Korea Selatan memiliki berbagai macam jenis makanan yang menarik dan unik untuk kita coba.
Sama halnya dengan Indonesia, mereka juga memiliki beragam jenis makanan mulai dari yang manis, asin, gurih dan pedas.
Para pecinta drama Korea tentunya sudah tidak asing dengan hidangan bernama dakbal atau ceker tanpa tulang dengan bumbu pedas.
Masakan pedas ini biasanya dibuat dengan pasta cabai khas Korea yang biasa disebut gochujang, dimana rasanya hanya cocok di beberapa lidah orang Indonesia.
Namun kini tidak perlu khawatir, karena GORAJUARA akan membagikan resep dakbal atau ceker ayam khas Korea dengan bumbu Indonesia yang dilansir dari unggahan Instagram @masakmakanmain.
Artikel Terkait
IDX Channel Sabet Penghargaan Tertinggi Televisi di Ajang Apresiasi Media SKK Migas-KKKS 2025
KPU Solo Tegaskan Ijazah Jokowi Utuh, Hanya Buku Agenda yang Dimusnahkan
Jokowi Siap Sambut Forum Ekonomi Global di Singapura
Lee Yi Kyung Hadapi Gugatan Pencemaran Nama Baik dan Pemerasan, Agensi Ambil Tindakan Hukum Tegas