GORAJUARA – Korea Selatan memiliki berbagai macam jenis makanan yang menarik dan unik untuk kita coba.
Sama halnya dengan Indonesia, mereka juga memiliki beragam jenis makanan mulai dari yang manis, asin, gurih dan pedas.
Para pecinta drama Korea tentunya sudah tidak asing dengan hidangan bernama dakbal atau ceker tanpa tulang dengan bumbu pedas.
Masakan pedas ini biasanya dibuat dengan pasta cabai khas Korea yang biasa disebut gochujang, dimana rasanya hanya cocok di beberapa lidah orang Indonesia.
Namun kini tidak perlu khawatir, karena GORAJUARA akan membagikan resep dakbal atau ceker ayam khas Korea dengan bumbu Indonesia yang dilansir dari unggahan Instagram @masakmakanmain.
Artikel Terkait
Kemnaker Tegaskan: Kabar Cairnya BSU 2026 Masih Hoaks, Waspada Penipuan!
Operasi SAR KM Putri Sakinah Ditutup, Satu Korban Warga Spanyol Masih Hilang
BMW Tercoreng Lesunya Pasar AS dan China di Kuartal Akhir 2025
Trump Tawarkan Rp1,68 Miliar per Warga untuk Beli Greenland, Ditolak Tegas