Spesifikasi Poco C65
Desain Poco C65 hadir dengan penampilan yang sangat menarik, sederhana namun tetap modern.
Baca Juga: Android TV AQUA 32 Inci LE32AQT6600G Sajikan Teknologi Smart AI Ciptakan Ekosistem Digital di Rumah
Pada back cover dan frame yang terbuat dari bahan polikarbonat ini dipadu sedikit tekstur dengan tampilan matte serta glossy pada bagian modul kamera.
Poco C65 hadir dengan tiga opsi warna, yaitu black, blue, dan purple. Sementara untuk dimensinya memiliki tinggi 168 mm, lebar 78 mm, tebal 8,09 mm, dan berat mencapai 192 gram.
Beralih pada bagian sisi kanan, Poco C65 terdapat tombol volume dan power sekaligus fingerprint scanner. Lalu pada bagian sisi kiri terdapat SIM tray non-hybrid Dual nano SIM (microSD up to 1TB).
Baca Juga: Rilis Akhir Tahun 2023, Kapolres Paparkan Capaian Kinerja Polres Tasikmalaya Kota
Kemudian dibagian atas menyematkan lubang audio jack 3,5 mm dan bagian bawah terdapat microphone, port USB-C, dan speaker.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: insiden24.com
Artikel Terkait
Fee Rp8 Miliar dan Potongan Pajak Rp60 Miliar di Balik OTT KPP Jakarta Utara
Minyak Venezuela: Ambisi AS yang Bisa Guncang Pasar Energi Global
Indonesia Blokir Grok, Jadi Negara Pertama yang Larang Chatbot Kontroversial Elon Musk
Elon Musk Gempur AI dengan Pusat Data Rp336 Triliun di Mississippi