Mulai dari wisata kuliner, wisata olahraga dan lainnya disuguhkan oleh desa satu ini.
Saat berada di desa ini wisatawan juga bisa naik balon udara yang jadi spot favorit.
Dilansir murianetwork.com dari laman jadesta.kemenparekraf.go.id, balon udara itu merupakan sebuah spot selfie di desa tersebut.
Wisatawan bisa naik balon udara tersebut untuk berfoto atau mengambil gambar.
Baca Juga: Desa Indah di Maluku Punya Pemandangan Seperti Lukisan: Bukit dengan View Laut dan Air Terjun Alami
Menariknya, spot balon udara itu memiliki latar atau background yang estetik berupa jembatan dari bambu yang indah.
Balon udara itu berada di wisata unggulan desa ini yang bernama Randugede Hidden Paradise.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Prabowo Resmikan Kilang Balikpapan Senin Ini, Investasi Rp 123 Triliun untuk Hentikan Impor BBM
Dari Truk Dakar hingga Motor Listrik: Wajah Otomotif yang Terus Berubah
Harga Pertamax dan Dexlite Turun, Pertalite Tetap Bertahan
Di Balik Pesona Danau Batur, Ancaman Racun Diam-Diam Mengintai