GORAJUARA - Belakangan ini, jagad media sosial TikTok dikejutkan dengan sosok Rhoma Irama kw asal Bogor.
Usut punya usut, pria mirip Rhoma Irama tersebut adalah Andi Irama atau Mang Endi seperti dilansir dari TikTok @cicidepii oleh GORAJUARA.
Sehari-harinya Mang Endi menjadi pengamen atau seniman jalanan di Bogor yang terinspirasi dengan karya-karya dari Rhoma Irama.
Baca Juga: Tak Disangka Ini Alasan Rhoma Irama Si Raja Dangdut Tekat Budidayakan Orkes Melayu
Dengan gaya khas layaknya Rhoma Irama, Mang Endi mampu menghibur para warga yang menyaksikannya.
Dalam video unggahan TikTok @cicidepii, Mang Endi bergaya dan bernyanyi layaknya sang Raja Dangdut.
Selanjutnya, lagu "Keramat" yang seharusnya penuh makna sedih malah menjadi sangat menghibur bagi warga sekitar yang menonton.
Artikel Terkait
Pemilik Kendaraan di Jakarta Bisa Ajukan Potongan Pajak Hingga 50 Persen
Waspada, Jabodetabek Diguyur Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang
Kementerian HAM Buka 500 Formasi PPPK, Pendaftaran Dimulai Awal Januari
Kemacetan dan Infrastruktur yang Tersendat Ancam Pesona Bali di Mata Wisatawan