Terowongan Notog sendiri memiliki panjang 260 meter dengan lebar sekitar 7 meter.
Menariknya, terowongan ini dikenal sebagai lubang panjang yang memiliki "ujung yang tak tampak".
Hal tersebut disebabkan karena tepat pada tengah bagian dalam terowongan yang hanya beberapa meter dari Sungai Serayu ini dibuat melengkung.
Radius lengkungannya hingga 30 derajat atau R 800.
Terowongan ini bersisian dengan lintas jalan nasional ruas Gumilir-Purwokerto dengan tinggi 8 meter.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Kemenhaj Pacu Pelunasan Biaya Haji Khusus Jelang Tenggat Arab Saudi
Mobil Mazda Tabrak Pelajar di Tambora, Pengemudi Kabur dan Terserempet Kereta
Mister Aladin Gandeng Indodana, Voucher Liburan Hingga Rp100.000 Siap Diklaim
Agak Laen 2 Cetak Sejarah, Geser JUMBO Jadi Raja Box Office Indonesia