murianetwork.com -- Rekomendasi mobil bekas terbaru yakni Honda Jazz RS AT 2012 di Jakarta Selatan.
Jika kalian mencari mobil bekas kelas hatcback harga Rp100 jutaan, Honda Jazz RS AT 2012 jadi pilihan yang tepat.
Honda Jazz merupakan mobil kelas hatcback yang sepertinya menjadi primadona kaum muda.
Sejak generasi pertama hingga generasi terakhirnya, mobil tersebut kini sangat laris di Indonesia.
Namun, sangat disayangkan produksi generasi terbaru mobil tersebut dihentikan oleh pihak Honda.
Sebagai gantinya, Honda telah merilis produk terbarunya yakni Honda City Hatcback.
Baca Juga: Mobil Chevrolet Captiva 2.4 LT Bekas Rp 100 Jutaan, Mesin Bensin MT 2.4 Terawat
Artikel Terkait
Penjualan Mobil Hybrid Anjlok 23% di Tengah Kebangkitan Pasar Otomotif Nasional
Honda Super One Mulai Tes Jalan di Indonesia, Kapan Launchingnya?
Honda Culture Indonesia Vol. 2 2025: Event Gaya Hidup & Komunitas Honda Terbesar
Gran Max Pick Up Jadi Mobil Terlaris Daihatsu Oktober 2025, Geser Dominasi Sigra