Portal Baraya - Jelang Piala Asia 2023: Timnas Indonesia segera gelar latihan Perdana setibanya di Qatar setelah jalani Pemusatan Latihan di Turkiye.
Setibanya di Qatar, Timnas Indonesia segera menggelar latihan pertama untuk mempersiapkan diri menghadapi Piala Asia 2023.
Tim ini tiba di Doha pada pagi hari, setelah menjalani pemusatan latihan di Turkiye sejak 21 Desember 2023.
Sebelumnya, mereka menghadapi dua pertandingan uji coba melawan Libya, mengalami kekalahan 0-4 dan 1-2.
Setelah disambut oleh staff Kedutaan Besar Republik Indonesia di Qatar dan suporter, tim langsung beristirahat sejenak sebelum kembali berlatih.
Artikel Terkait
Persija Berambisi Hancurkan Persik di Kandang Sendiri
RCTI Amankan Tikel Semifinal, Siap Pertahankan Gelar Juara
Bolmong Amankan Tiket Semifinal Porprov Sulut Usai Taklukkan Boltim Lewat Drama Adu Penalti
Demi Kuliah di Oxford, Han Willhoft-King Tinggalkan Karier di Manchester City