murianetwork.com, Birmingham – Wayne Rooney resmi dipecat dari posisinya sebagai manajer Birmingham City.
Pemecatan tersebut imbas serangkaian hasil buruk yang dialami tim.
"Birmingham City hari ini resmi berpisah dengan manajer Wayne Rooney dan pelatih tim utama Carl Robinson," sebagaimana pernyataan resmi dari klub.
Baca Juga: Sesumbar, Rafael Leao Klaim Dirinya Bisa Selevel dengan Cristiano
Meskipun Rooney ditunjuk sebagai manajer pada 11 Oktober 2023 untuk menggantikan John Eustace, performa tim terus merosot.
Birmingham hanya mendapatkan dua kemenangan dari 15 pertandingan terakhir.
Artikel Terkait
Lewandowski Buka Suara: Perbedaan Mentalitas Bayern dan Barcelona yang Harus Dia Akrabi
Ketua FFI Tegaskan: Futsal Indonesia Tetap di Bawah Naungan PSSI
Megawati Hangestri Ingatkan JPE: Gelar Juara Bukan Jaminan
Bhayangkara FC Menang Tipis, Laga Panas Berakhir dengan Dua Kartu Merah