murianetwork.com - Berikut hasil India Open 2024 pertandingan babak 32 besar antara wakil tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting vs Kanta Tsuneyama (Jepang) hari ini, Rabu, 17 Januari 2024.
Anthony Sinisuka Ginting menang dramatis atas Kanta Tsuneyama setelah menjalani pertarungan rubber game selama 84 menit.
Ginting akhirnya berhasil mengalahkan Kanta dengan skor 16-21, 23-21, 21-17 dan menyusul rekannya, Jonatan Christie ke babak 16 besar India Open 2024.
Baca Juga: Live Score India Open 2024: Lihat Hasil Pertandingan Wakil Indonesia Hari Ini
Jalannya pertandingan di gim pertama, kejar-kejaran skor diperlihatkan antar kedua pemain.
Sampai akhirnya papan skor menunjukkan angka 11-10 sebelum turun minum untuk keunggulan pemain Jepang.
Artikel Terkait
Curaçao, Panama, dan Haiti Torehkan Sejarah, Lolos ke Piala Dunia 2026
Putri KW Hancurkan Sung Shuo Yun, Melenggang ke 16 Besar Australia Open
Ganda Putri Indonesia Gasak Tuan Rumah, Lolos ke 16 Besar Australia Open
Spanyol Tahan Imbang Turki 2-2, Tiket Piala Dunia 2026 Dapat Dikantongi