Pesawat Haji 2026 Bisa Bawa Turis & Barang, Biaya Turun Rp 2 Juta!

- Kamis, 30 Oktober 2025 | 07:25 WIB
Pesawat Haji 2026 Bisa Bawa Turis & Barang, Biaya Turun Rp 2 Juta!

Biaya Haji 2026 Turun Menjadi Rp 87,4 Juta

Kabar baik lainnya adalah penurunan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) untuk tahun 2026. Komisi VIII DPR RI dan pemerintah telah menyepakati besaran BPIH 2026 sebesar Rp 87,4 juta per jemaah.

Angka ini mengalami penurunan sebesar Rp 2 juta dibandingkan BPIH 2025 yang sebesar Rp 89,4 juta. Keputusan ini merupakan hasil rapat antara Komisi VIII DPR RI dan pemerintah pada Rabu (29/10).

Rincian Biaya yang Ditanggung Jemaah (Bipih)

Biaya yang harus dibayar langsung oleh jemaah (Bipih) untuk 2026 rata-rata sebesar Rp 54.193.806,58. Nilai ini setara dengan 62% dari total BPIH dan turun Rp 1,2 juta dari tahun sebelumnya.


Halaman:

Komentar