Kapal Bayangan Rusia Disita AS di Atlantik Utara Usai Kejar-Kejaran Laut

- Kamis, 08 Januari 2026 | 12:35 WIB
Kapal Bayangan Rusia Disita AS di Atlantik Utara Usai Kejar-Kejaran Laut

Demikian bunyi pernyataan Komando Eropa AS yang disampaikan lewat platform media sosial X. Operasi gabungan ini melibatkan koordinasi ketat antara Departemen Kehakiman, Keamanan Dalam Negeri, dan Pertahanan AS.

Menteri Pertahanan AS, Pete Hegseth, pun angkat bicara. Ia menegaskan sikap keras pemerintahnya terhadap minyak Venezuela yang disanksi.

tegas Hegseth. Pernyataannya itu sekaligus menjadi penegasan bahwa aturan main AS akan ditegakkan, terlepas dari lokasinya di globe manapun. Sebuah pesan yang jelas ditujukan bukan hanya untuk Moskow, tetapi juga untuk sekutu-sekutunya.


Halaman:

Komentar