DPR Soroti Kenaikan Tiket Museum Nasional: Jangan Sampai Publik Ogah Belajar Sejarah

- Jumat, 02 Januari 2026 | 09:15 WIB
DPR Soroti Kenaikan Tiket Museum Nasional: Jangan Sampai Publik Ogah Belajar Sejarah

Di sisi lain, dia mendorong adanya perbedaan harga. Misalnya untuk pelajar atau mahasiswa, harganya harus bisa lebih terjangkau. Itu penting.

"Skema diferensiasi harga bagi pelajar, mahasiswa, dan kelompok rentan, serta jaminan bahwa kenaikan ini benar-benar berdampak pada perbaikan kualitas, keamanan, dan pengalaman pengunjung,"

tambahnya.

Pokoknya, uang tambahan dari pengunjung itu harus benar-benar terasa manfaatnya. Perbaikan fasilitas, pelayanan, atau mungkin penambahan koleksi. Kalau cuma naikin harga tapi museumnya tetap sama, ya percuma saja.


Halaman:

Komentar