Banjir Bandang Landa Thailand Selatan, Darurat Diberlakukan di Songkhla

- Selasa, 25 November 2025 | 18:20 WIB
Banjir Bandang Landa Thailand Selatan, Darurat Diberlakukan di Songkhla

Seorang perempuan dengan jas hujan, sambil menggendong bayinya di bawah payung, berbagi cerita pilu kepada stasiun TV lokal TNN.

"Saya terdampar selama empat hari," ujarnya pada hari Senin (24/11).

"Saya memutuskan untuk pergi karena saya punya bayi dan saya khawatir banjir akan semakin parah."

Perempuan itu, bersama anaknya dan ibunya yang sedang terbaring di tempat tidur, akhirnya berhasil dievakuasi menggunakan perahu. Sebuah titik terang di tengah musibah yang masih berlanjut.


Halaman:

Komentar