1. Kecamatan Kedungkandang
Kecamatan terbesar pertama di Kota Malang adalah Kecamatan Kedungkandang dengan luas wilayah 39,852 km2.
Luas wilayah Kecamatan Kedungkandang di Kota Malang ini adalah luas wilayah versi BPS tahun 2023.
2. Kecamatan Lowokwaru
Selanjutnya luas wilayah Kecamatan Lowokwaru versi BPS adalah 23,801 km2 dengan persentase 21,430 persen.
Luas wilayah Kecamatan Lowokwaru sendiri mengalami perubahan di tahun terakhir, dimana tahun 2020 dan 2021 luas wilayahnya 22,600 km2.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: surabaya.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Patung Macan Aneh di Kediri Justru Jadi Magnet Wisata dan Pendorong Ekonomi Desa
Babi Ngaku Halal: Sindiran Pedas Puji Anugrah Laksono pada Para Pengkotbah Moral
Di Balik Stereotip Manja: Kesepian yang Tak Terungkap dari Anak Bungsu
Retret Kabinet Berakhir, Prabowo Apresiasi Inisiatif Menteri dan Sinyalkan Optimisme 2026