murianetwork.com - Sebuah peristiwa tragis terjadi di Pulau Sempu, Malang, ketika seorang mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB), Galang Edhi Swasono (20), dilaporkan hilang saat melakukan tugas penelitian di Blok Telaga Lele, Dusun Sendang Biru, Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, Jawa Timur.
Identitas korban diungkapkan oleh Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Malang, Sadono Irawan, pada Kamis, 28 Desember 2023.
Menurut Sadono, peristiwa itu terjadi ketika rombongan mahasiswa IPB melakukan tugas penelitian di Pulau Sempu pada Rabu pagi, 27 Desember 2023.
Baca Juga: Explorasi Seru di Danau Sentani, Keajaiban Alam Papua yang Wajib Kamu Coba!
Galang Edhi Swasono kemudian meninggalkan rombongan sekitar pukul 09.00 WIB dan seharusnya kembali pada pukul 11.00 WIB. Namun, hingga pukul 11.30 WIB, korban belum juga muncul.
Artikel Terkait
Pemprov DKI Kaji Pembatasan Media Sosial untuk Anak Usai Ledakan di SMAN 72
Yonif 501 Kostrad Gelar Latihan Kogab Besar-besaran di Babel
Status Siaga! Gunung Semeru Erupsi, Warga Dievakuasi
Polres Sambas Diganjar Penghargaan Tertinggi Imigrasi Atas Perangi Perdagangan Manusia